Reksa Dana Ashmore Dana Pasar Uang Nusantara bertujuan untuk memberikan pengembalian investasi dan tingkat likuiditas yang lebih tinggi dengan melakukan investasi 100% pada instrumen pasar uang dan/atau Efek bersifat utang yang diterbitkan oleh Pemerintah Republik Indonesia dan/atau korporasi berbadan hukum Indonesia yang memiliki jatuh tempo kurang dari 1 tahun yang dijual dalam Penawaran Umum dan/atau diperdagangkan di Bursa Efek Indonesia.
Kebijakan Investasi
Minimum 0% dan maksimum 100% pada instrument Pasar Uang
Portofolio Investasi
Indonesia Govt 5.625% 15/05/2023 Fr63
Perusahaan Penerbit Sbsn 6.05% 10/09/2023
Pt Bank Tabungan Negara Persero Tbk Deposit
Bank Ocbc Nisp Tbk Pt Deposit
Bank Maybank Indonesia Tbk Pt Deposit
Bank Cimb Niaga Tbk Pt Deposit
Bank Danamon Indonesia Tbk Pt Deposit
Pt Bank Mega Tbk Deposit