BeritaArrow iconBerita Ekonomi TerkiniArrow iconArtikel

BSDE berharap akuisisi Epicentrum Walk tambah recurring inco

Bareksa25 Februari 2014
Tags:
BSDE berharap akuisisi Epicentrum Walk tambah recurring inco
Pengunjung memadati stan Indonesia Property Expo di Jakarta Convention Center, Jakarta - (ANTARA FOTO/Puspa Perwitasari)

Anchor tenant di area Epicentrum Walk telah menjadi hak perseroan

IQPlus - PT Bumi Serpong Damai Tbk (BSDE) berharap dengan mengakuisisi Epicentrum Walk milik Bakrie maka akan berpotensi untuk meningkatkan pendapatan perseroan secara keseluruhan terutama dari pendapatan berulang (recurring income), demikian keterangan Hermawan Wijaya, Direktur Perseroan Selasa.

"Anchor tenant di area Epicentrum Walk dan kontrak sewa menyewa telah menjadi hak perseroan," katanya. Perseroan menurut Herman, menggunakan mekanisme pembayaran yang berasal dari kas perseroan dalam proses akuisisi tersebut.

Diharapkan perseroan katanya lagi akan bisa mencari mix anchor tenant yang lebih maksimal guna mengoptimalkan tingkat occupancy rate ruang ritel yang dimiliki perseroan di Epicentrum Walk sehingga menambah recurring income perseroan.

Promo Terbaru di Bareksa

Epicentrum Walk adalah salah satu aset milik PT Bakrie Swasakti Utama anak usaha PT Bakrieland Development Tbk (ELTY). Mal yang memiliki luas 14.480 meter persegi ini seharga Rp297 miliar.

Pilihan Investasi di Bareksa

Klik produk untuk lihat lebih detail.

Produk EksklusifHarga/Unit1 Bulan6 BulanYTD1 Tahun3 Tahun5 Tahun

Capital Fixed Income Fund

1.774,72

Up0,56%
Up3,36%
Up0,03%
Up6,75%
Up17,40%
Up44,96%

Trimegah Dana Tetap Syariah

1.325,29

Up0,83%
Up4,01%
Up0,03%
Up5,83%
Up18,67%
-

STAR Stable Income Fund

1.925,21

Up0,49%
Up2,96%
Up0,02%
Up6,02%
Up29,53%
Up64,62%

I-Hajj Syariah Fund

4.820,35

Up0,52%
Up3,04%
Up0,02%
Up6,16%
Up21,87%
Up40,55%

Reksa Dana Syariah Syailendra OVO Bareksa Tunai Likuid

1.140,11

Up0,54%
Up2,80%
Up0,02%
Up4,94%
--

Video Pilihan

Lihat Semua

Artikel Lainnya

Lihat Semua