Indeks Nikkei Ditutup Naik 0,13%

Bareksa • 24 Jun 2014

an image
Bursa Jepang. Indeks Nikkei Ditutup Naik 0,13% - (Bisnis.com)

Dari 225 saham yang ditampilkan di data Bloomberg, 118 saham menguat, sedangkan 87 saham melemah dan 20 saham stagnan.

Bareksa.com - Dikutip dari Bisnis.com, Bursa saham Jepang ditutup menguat tipis pada perdagangan Selasa (24/6/2014).

Indeks Nikkei 225 pada akhir perdagangan hari ini  menguat 0,05% ke level 15.376,24, setelah pada Senin (23/6/2014) naik 0,13% ke level 15.369,28. Sepanjang hari ini, Nikkei 225 bergerak di kisaran 15.252,27 hingga 15.424,57.

Selengkapnya...