BeritaArrow iconBareksa InsightArrow iconArtikel

Bareksa Insight: Dolar Melemah Bikin Rupiah dan Emas Makin Berkilau, Reksadana Ini Ikut Kinclong

Hanum Kusuma Dewi03 Februari 2023
Tags:
Bareksa Insight: Dolar Melemah Bikin Rupiah dan Emas Makin Berkilau, Reksadana Ini Ikut Kinclong
Ilustrasi investasi di reksadana saham dan emas ketika dolar melemah dan rupiah menguat. (shutterstock)

Menguatnya rupiah akan sedikit menarik aliran dana investasi asing masuk ke pasar saham

Bareksa.com - Pelemahan dolar AS telah mendorong nilai tukar rupiah dan harga emas di pasar global. Tim Analis Bareksa merekomendasikan tiga jurus investasi sebagai berikut :

1. Smart Investor dapat membeli reksadana indeks dan reksadana berbasis saham berkapitalisasi besar menjelang musim rilis laporan keuangan perusahaan.

Tim Analis Bareksa juga melihat menguatnya rupiah akan sedikit menarik aliran dana investasi asing masuk ke pasar saham. Sehingga, ini positif bagi pasar saham Indonesia dan reksadana saham.

Promo Terbaru di Bareksa

2. Smart Investor dapat membeli reksadana pendapatan tetap berbasis obligasi negara secara bertahap untuk memanfaatkan momentum penguatan rupiah saat ini.

3. Smart Investor juga disarankan membeli emas untuk melengkapi portofolio saat dolar melemah. Sebab, pelemahan dolar membuat emas semakin menarik selama seminggu terakhir. Tim Analis Bareksa masih cukup optimis harga emas bisa menyentuh Rp1.200.000/gram pada tahun ini.

Baca juga ​Emas Booming! Harga Logam Mulia Diprediksi Tembus Rp1,6 Juta per Gram Tahun Ini

Top picks

Kinerja Imbal Hasil 3 Tahun (per 2 Februari 2023)

Reksadana Pendapatan Tetap

- Allianz Fixed Income Fund 2: +17,22%

- Manulife Obligasi Negara Indonesia II Kelas A: +17,04%

Kinerja Imbal Hasil 1 Tahun (per 2 Februari 2023)

Reksadana Saham

- Mandiri Investa Atraktif Syariah: + 10,74%

- Schroder 90 Plus Equity Fund: +8,90%


Baca juga : Bareksa Insight : Musim Rilis Laporan Keuangan 2022, Prospek Reksadana Ini Mencorong

Investasi untuk Raih Financial Freedom, Klik di Sini

(Ariyanto Dipo Sucahyo/hm)

* * *

Ingin berinvestasi aman di emas dan reksadana secara online yang diawasi OJK?

- Daftar jadi nasabah, klik tautan ini
- Beli reksadana, klik tautan ini
- Beli emas, klik tautan ini
- Download aplikasi reksadana Bareksa di App Store​
- Download aplikasi reksadana Bareksa di Google Playstore
- Belajar reksadana, klik untuk gabung Komunitas Bareksa di Facebook. GRATIS

DISCLAIMER

Kinerja masa lalu tidak mencerminkan kinerja di masa mendatang. Investasi reksadana mengandung risiko. Investor wajib membaca dan memahami prospektus dan fund fact sheet dalam berinvestasi reksadana.


Pilihan Investasi di Bareksa

Klik produk untuk lihat lebih detail.

Produk EksklusifHarga/Unit1 Bulan6 BulanYTD1 Tahun3 Tahun5 Tahun

Trimegah Dana Tetap Syariah

1.311,52

Up0,64%
Up3,07%
Up0,02%
Up6,27%
Up19,97%
-

Capital Fixed Income Fund

1.757,52

Up0,53%
Up3,42%
Up0,02%
Up7,36%
Up18,23%
Up42,99%

STAR Stable Income Fund

1.908,5

Up0,50%
Up2,85%
Up0,01%
Up6,31%
Up31,62%
Up59,94%

Syailendra Pendapatan Tetap Premium

1.762,62

Up0,49%
Up2,79%
Up0,01%
Up5,45%
Up20,04%
Up48,77%

Trimegah Dana Obligasi Nusantara

1.038,05

Up0,36%
Up2,00%
Up0,02%
Up2,08%
Down- 2,75%
-

Video Pilihan

Lihat Semua

Artikel Lainnya

Lihat Semua